Jumat, 17 September 2010

Tugas untuk Siswa yang Masih Berada di Bawah KKM ULANGAN HARIAN I (Remidi II)

Saat mendekati kenaikan kelas tentu kalian dihadapkan pada pemilihan program jurusan. Kalian akan dihadapkan pada beberapa pilihan program studi untuk naik ke kelas XI. 
a. Buatlah tabel urutan pilihan program jurusan yang akan kalian ambil!
b. Lakukan perbandingan dan penilaian di antara program-program tersebut!
c. Buatlah keputusan, pilihan program mana yang kalian ambil dan berikan alasan mengapa program tersebut     kalian pilih! 

Tulislah jawaban Anda pada kertas dobel folio maksimal 2 halaman, dengan margin kiri 2 cm dan margin kanan 1 cm!

SELAMAT MENGERJAKAN!!! 

NB: 
1. Tugas ini dikumpul pada Senin, 20 September 2010 di Ruang Mahasiswa PPL-Real (Ruang Lab Bahasa Lama) PALING LAMBAT PADA SAAT ISTIRAHAT KEDUA.
2.Jika ada soal yang kurang jelas hubungi Bapak di 081 558 162 131.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar